Travel influencer adalah seseorang yang menggunakan platform media sosial untuk berbagi pengalaman wisata melalui konten menarik, seperti foto, video, ulasan, dan tips perjalanan. Travel influencer dapat memberi pengaruh yang besar pada industri pariwisata. Hal ini karena travel influencer dapat mempromosikan destinasi yang kurang dikenal, memberikan inspirasi perjalanan kepada orang lain, dan memberikan saran atau rekomendasi tentang akomodasi, restoran, atau aktivitas wisata. Keuntungan Menjadi Travel Influencer Menjadi seorang travel influencer dapat membawa keuntungan yang lebih dari ekspektasimu. Berikut adalah tujuh keuntungan…